twitter
    Find out what I'm doing, Follow Me :)

Down Them all! Tools, bikin download semakin cepat di Firefox


Bagi kawan yang suka ber-internetan pasti sudah terbiasa dengan fasilitas download. Biasanya para pengguna internet kebanyakan mendownload menggunakan software-software download accelerator seperti: Download Accelerator, IDMan, atau DLExpert, Orbit FDM dan kawan-kawan .Kebanyakan juga berbayar or berlisensi dan yang pasti semua sofware-sofware tersebut harus diinstall terlebih dahulu. 

Kali ini saya ingin berbagi info bagaimana mempercepat download file-file dengan browser Firefox. Apa Bisa Gan? Yups bisa donk, soalnya sekarang ada fasiltas plugin dari firefox, nama pluginnya DownThemAll!.

DownThemAll! merupakan fasilitas download cepat di firefox. Aku udah coba fasilitas ini dan lumayan kenceng untuk single atau multidownload (Malah Orbit downloaderku kalah dengan yang satu ini). Selain ringan, fasilitas plugin DownThemAll ini tidak repot karena tidak harus menginstall sofware khusus. Anda bahkan bisa mendownload hingga puluhan kali alias berkali-kali dengan sekali klik. Ada fitur filtering link yang dapat didownload apakah itu file-file MP3, gambar, software bentuk .exe maupun bentuk file kompres (.zip, .rar, dll).



Terus, bagaimana untuk mendapatkan plugin DownThemAll! ini? Caranya sangat mudah, tinggal nyalakan browser firefox anda dan silahkan pasang dan lagsung install plugin DownThemAll! Klik link Dibawah ini:


Habis dowload, silahkan restart firefox anda, fasilitas DownThemAll! bisa anda temukan di menu Tools. Selamat Menikmati.

1 komentar:

kangtatang mengatakan...

asyik... biasanya saya pake flashgot, kalo memang ini lebih bagus.. saya pake :D

he.. he... coba dulu ah...

Posting Komentar

Tulis Komentar Anda Disini...!!

 
back to top